Kamis 15 Feb 2024 20:54 WIB

Sejarah Ibadah Penting yang Terjadi di Bulan Sya'ban, Apa Itu?

Sya'ban juga menjadi pengingat bagi umat Islam bahwa Ramadhan akan tiba.

Rep: Imas Damayanti/ Red: Ani Nursalikah
Ilustrasi Puasa
Foto:

Para peneliti bahkan melakukan riset. Di antara tujuannya adalah mengetahui pengaruh puasa di bulan Ramadhan atas tingkat keasaman lambung (turun-naiknya asam). Mereka menemukan bahwa keasaman di lambung ternyata seimbang saat berpuasa.

Yakni bagi orang-orang sakit tang mengalami keasaman (hypochlorhydria) atau kenaikan keasaman (hyperchlorydria). Hal tersebut memperkuat dan mempertegas bahwa puasa pada bulan Ramadhan ternyata mampu memperingan dan dapat mencegah terjadinya pengasaman berlebih di lambung.

Padahal sebagaimana diketahui, pengasaman berlebih di lambung merupakan suatu sebab terjadinya luka di lambung. Lambung sejatinya tersusun dari tiga lapis urutan, antara lain lapisan lendir, lapisan otot, dan lapisan selaput birtuan.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement