Selasa 13 Apr 2021 17:38 WIB

Adab Makan Sehat Ala Rasulullah SAW

Bicara hidup sehat, junjungan kita, Rasulullah SAW adalah teladan.

Makanan sehat (ilustrasi)
Foto: Pixabay
Makanan sehat (ilustrasi)

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bulan suci Ramadhan memberikan kesempatan untuk kita mengembalikan pola hidup sehat. Bicara hidup sehat, junjungan kita, Rasulullah SAW adalah teladan. 

Rasulullah dalam teladannya memperlihatkan kepada kita bagaimana cara makan, menghadapi makanan dan juga makanan apa saja yang layak kita makan.

Baca Juga

Dalam buku Ramadhan yang ditulis DR HM Briliantono M Soenarwo disebutkan etika makan Rasulukkah yang dapat kita contoh:

Berdoa sebelum dan sesudah makan

Mencuci sebelum dan sesudah makan

Makan ketika lapar dan berhenti sebelum kenyang

Makan buah sebagai pembuka, Rasululla menurut riwayat suka sekali makanan yang mendinginkan perut, seperti labu

Makan roti, bubur gandum atau nasi

Makan daging yang paling sedikit lemaknya seperti paha ayam

Minum madu atau susu

"Tidaklah anak cucu Adam mengisi wadah yang lebih buruk dari perutnya. Sebenarnya, beberapa suap saja sudah cukup untuk menegakkan tulang rusuknya. Kalau dia harus mengisinya, maka seperti untuk makanan, seperti untuk minuman, dan sepertiga untuk bernafas," (HR Tirmidi, Ibnu Majah, dan Muslim)

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement